Kurangnya Aku merupakan lagu yang dinyanyikan Willy Anggawinata yang dirilis pada tahun 2018. Sama seperti single lagu sebelumnya yang berjudul “Senyumku Yang Dulu”, lagu Kurangnya Aku juga masih mengusung tema percintaan.
Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang merasa kurang percaya diri dalam menghadapi kisah cintanya. Musik ini cukup populer dikalangan anak muda Indonesia, apalagi orang yang sedang jatuh cinta. Pasti sering mendengarkan lagu ini karena lagu ini dikemas dengan musik yang santai sehingga sangat nyaman didengar.
Berikut ini Lirik Lagu Kurangnya Aku – Willy Anggawinata yang bisa kamu baca sambil nyanyikan dengan iringan instrumen lagu Kurangnya Aku.
Lirik Kurangnya Aku – Willy Anggawinata
pada suatu hari
didalam hidupku
ku bertemu seorang
yang ku impikan s’lama ini
sempurnanya …
dirimu …
ku ingin s’lalu bertanya
mengapa dirimu diciptakan
begitu indah
kamu begitu cantik
aku mencintaimu
kamulah bentuk terindah
dari setiap khayalku
betapa bodohnya aku
bermimpi bahwa engkau
bisa menjadi milikku
tanpa sadar betapa kurangnya aku
sempurnanya ,..
kamu …
ku ingin s’lalu bertanya
mengapa dirimu diciptakan
begitu indah
kamu begitu cantik
aku mencintaimu
kamulah bentuk terindah
dari setiap khayalku
betapa bodohnya aku
bermimpi bahwa engkau
bisa menjadi milikku
tanpa sadar betapa kurangnya aku
bodohnya dirku yang tak tahu diri
bermimpi kamulah milikku
kubiarkan perasaanku
menghapus akal sehatku
tanpa ku berkaca bahwa
aku tak pantas denganmu
kamu begitu cantik
aku mencintaimu
kamulah bentuk terindah
dari setiap khayalku
betapa bodohnya aku
bermimpi bahwa engkau
bisa menjadi milikku
tanpa sadar betapa kurangnya aku
tanpa sadar betapa kurangnya aku
Nah, itu dia lirik lagu lengkap Kurangnya aku yang dinyanyikan oleh Willy Anggawinata. Semoga informasi ini bermanfaat bagi kita semua.